Selasa, 05 April 2011

Instalasi IIS pada windows XP

Instalasi IIS di Windows XP
  1. Pastikan Anda login sebagai Administrator.
  2. Masukkan CD installer Windows XP Profesional atau Media Center Edition.
  3. Buka Control Panel.
  4. Pilih menu Add/Remove Programs.
  5. Setelah muncul dialog, klik Add/Remove Windows Components.
  6. Setelah muncul dialog, klik Internet Information Services (IIS).
  7. Masih pada dialog, klik Details, centang semua pilihan yang muncul untuk amannya instalasi. Lalu klik OK.
  8. Klik Next untuk memulai instalasi IIS.
  9. Setelah proses instalasi IIS selesai, lakukang pengetesan dengan mengkaseshttp://localhost/. Jika Anda melihat halaman web yang menampilkan informasi tentang IIS, maka berarti IIS di komputer Anda telah siap digunakan.

Instalasi IIS pada windows 7


[iis-Optimized.jpg]
Untuk anda yang akan belajar web programing ingin mengembangkan sesuatu seperti ASP.net pasti dibutuhkan web server pada komputer anda untuk hal inicara install web server IIS pada windows 7.
IIS (Internet Information Services) langkah pertama klik start menu cari Control Panel kemudian klik Program pada Program and Features klik pada “Turn Windows features on or off” lihat gambar,
kemudian klik pada Internet Information Services secara otomatis akan menandai mana yang nanti akan di install jika dirasa perlu anda bisa merubah sesuai dengan kebutuhan anda.

Jika sudah sekarang tinggal klik ok dan tunggu proses instalasi berjalan, jika sudah selesai silahkan anda buka browser anda dan ketikan http://localhost/. Selamat mencoba!!!